Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

PROGRAM KERJA OSIS SMAN Jatilawang PERIODE 2016/2017

SEKBID 1 Takbir akbar Idul adha Peringatan tahun baru islam Peringatan maulid nabi Peringatan isro mi`raj Peringatan/ mengikuti hari raya natal Nuzulul quran Pengadaan zakat fitrah Halal bihaal Sholat jumat berjamaah Sholat dhuhur berjamaah Keputrian Pengadaan infaq jumat Ekstrakurikuler hadroh Pengadaan mading islam Forum kajian islam pembacaaan asmaul husna setiap pagi hari jumat SEKBID 2 operasi ketertiban Care smanja Sosialisasi ketertiban Pelaksanaan 7k Budaya 3S Membawahi organisasi PKS SEKKBID 3 Pelaksanaan Latihan Upacara Bendera Pelaksanaan Upacara Bendera Pelaksanaan Ekstrakulikuler Pramuka Kunjungan ke Tempat Bersejarah     Membawahi organisasi pasbara Organisasi  PASBARA   Pemutaran Lagu Nasional   Bekerjasama dengan lintas atau TNI AD dan Kepolisian.                                                                                               Kunjungan ke tempat bersejarah menjaga dan menghormati simbol simbol da
Gambar
OSIS SMAN JATILAWANG Mengadakan Class Meeting Semester 1. Kegiatan ini dikikuti oleh seluruh siswa kelas X dan XII . Berhubung kelas XI sedang melakukan kegiatan study tour ke bali, maka kegiatan ini diikuti oleh 2 angkatan saja. Kegiatan ini aka dilaksanakan selama 3 hari  , hari selasa- kamis, 13-15 Desember 2016. Berikut macam macam perlombaan dalam class meeting. 1. Lomba 7k 2. Lomba katakan gayaku 3  Lomba singing contest man 4. Botol kesabaran.

PETUNJUK TEKNIS Lomba Ambal warsa catur windu

Gambar
PETUNJUK TEKNIS PERTANDINGAN FUTSAL PUTRA DALAM RANGKA  PERAYAAN AMBAL WARSA KAPING CATUR WINDU ( HARI ULANG TAHUN KE  XXXII) SMA NEGERI JATILAWANG TAHUN 2016 Jadwal Pelaksanaan Technical Meeting (TM) Sekolah mengirimkan  1 (satu) perwakilan / Pembina / official untuk mengikuti Technical Meeting dengan ketentuan : Hari / Tanggal : Kamis, 10 November 2016 Waktu : pukul 09.00 WIB Tempat : Aula Adiwiyata SMA Negeri Jatilawang Pelaksanaan Pertandingan Hari / Tanggal Penyisihan : Selasa, 15 November 2016 Final dan Semi Final : Rabu, 16 November 2016 Waktu : pukul 08.00 WIB - selesai Tempat : Lapangan Futsal SMA Negeri Jatilawang Keterangan : Penyerahan Piala pada malam Puncak Perayaan Ketentuan Lomba Tim Pertandingan Futsal adalah Tim Futsal Putra SMP/MTS/ sederajat; Tim terdiri dari 12 pemain (wajib 2 kiper) dan 1 orang official; Pemain adalah siswa yang masih aktif pada suatu SMP/ MTs sederajat; Jumlah tim dalam turnamen ini ada

AMBAL WARSA KAPING CATUR WINDU

Gambar
AMBAL WARSA KAPING CATUR WINDU (HARI ULANG TAHUN KE  XXXII)  SMA NEGERI JATILAWANG TAHUN 2016 “Berprestasi, Berbudaya, dan Cinta Lingkungan” LATAR BELAKANG Tiga puluh dua tahun atau Catur Windu perjalanan SMA Negeri Jatilawang dalam mengabdikan diri di bidang pendidikan merupakan usia yang matang bagi sebuah lembaga pendidikan untuk mencapai predikat nama baik. SMA Negeri Jatilawang sebagai salah satu lembaga pendidikan telah mampu mencetak prestasi gemilang dan menghasilkan peserta didik yang takwa, cerdas, berakhlak, tangkas, berbudaya dan cinta lingkungan. Upaya untuk menciptakan generasi bangsa yang berbudaya dan berprestasi  seperti tertera dalam visi dan misi SMA N Jatilawang telah banyak dilakukan. Hal tersebut dapat dilihat dari berbagai prestasi yang ditorehkan oleh peserta didik dalam taraf kabupaten, provinsi, bahkan nasional. Untuk itu, pada usia catur windu tahun  ini SMA Negeri Jatilawang menyelenggarakan Perayaan Ulang Tahun dengan Tema “Berprestasi, Berbudaya

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

Gambar
Sabtu, 29 Oktober 2016, OSIS SMAN Jatilawang mengadakan LPJ ( laporan pertanggungjawaban osis periode 2015/2016) Kegiatan ini diikuti oleh seluruh organisasi di SMAN Jatilawang, yang meliputi OSIS, Dewan Ambalan, Rohis, dan PMR. Juga dihadiri oleh pembina osis, waka kesiswaan, dan kepala sekolah. Masing masing seksi bidang dan osis melaporkan kegiatan yang telah dilaksanakan diperiodenya. Setelah itu, disahkan oleh MPK. Osis...sukses Smanja...jaya

STRUKTUR ORGANISASI OSIS SMAN JATILAWANG PERIODE 2016/2017

Gambar
STRUKTUR ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH ( OSIS ) SMA NEGERI JATILAWANG PERIODE 2016/2017 Penanggung jawab : Drs. Heri Supraptoyo Pembina OSIS : Suharjo S.Pd Ketua Umum : Ya`kub Khoirudin Ketua 1 : Unggul Tunjung s. Ketua 2 : Iqbal Dwi Prayogo Sekretaris Umum : Doni Firmansyah Sekretaris 1 : Rahajeng audi n. Sekretaris 2 : Erina Qossi anjani Bendahara Umum : Alfianni Diyah k.. Bendahara 1 : Vergina Larasati Bendahara 2 : Rahmah nur utami SEKBID 1 Seksi Bidang Pembinaan Keimanan Dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa Koordinator : Fita Dwi Oktavia Anggota : - Zulfan Izzulkhaq  - nanda dewi salfiya rosma SEKBID 2 Seksi Bidang Pembinaanbudi Pekerti Luhur Dan Akhlak Mulia Koordinator : Muhammad Fajar Saefudin Anggota : Ferly laksana SEKBID 3 Seksi Bidang Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan, Dan Bela Negara Koordinator : Hilmy Romadhon Anggota : - Rony Fachrudin  - Bagus Indra Gunawan SEKBID 4 Seksi Bid